Problematika Pembelajaran Online dan Solusinya

Authors

Julinda Siregar, Universitas Indraprasta PGRI; Roberta Royna Siahaan, Universitas Indraprasta PGRI; Wartono, Universitas Indraprasta PGRI; Rosidin, Universitas Indraprasta PGRI; Sihman, Universitas Indraprasta PGRI; Maria Hendrifikana Dhema, Universitas Indraprasta PGRI; Sakina Pattisahusiwa, Universitas Indraprasta PGRI; Ikhwan Makrufi, Universitas Indraprasta PGRI; Reinhard Sam Morein, Universitas Indraprasta PGRI; Yuniarti Dwi Jayanti, Universitas Indraprasta PGRI; Nema Solichani Ulama Putri, Universitas Indraprasta PGRI; Winda Arisa, Universitas Indraprasta PGRI; Nina Marlina, Universitas Indraprasta PGRI; Winartono, Universitas Indraprasta PGRI; Rio Afrianto, Universitas Indraprasta PGRI; Jamaludin, Universitas Indraprasta PGRI; Ratna Hari Kartikaningsih, Universitas Indraprasta PGRI; Lenny Marlina, Universitas Indraprasta PGRI; Lufi Nurzaman, Universitas Indraprasta PGRI; Andreas Kurniawan, Universitas Indraprasta PGRI; Erna Nurhenti, Universitas Indraprasta PGRI; Rani Julia, Universitas Indraprasta PGRI; La Ode Herfianton, Universitas Indraprasta PGRI; Ridwan Jafar, Universitas Indraprasta PGRI; Lasadi, Universitas Indraprasta PGRI; Ely Haryanti, Universitas Indraprasta PGRI; Farahdiba Fauzana Arfa, Universitas Indraprasta PGRI; Sozanolo Nazara, Universitas Indraprasta PGRI; Nurul Syafitri, Universitas Indraprasta PGRI; Diki Agustinah, Universitas Indraprasta PGRI; Rina Rachmawati , Universitas Indraprasta PGRI; Widayanti, Universitas Indraprasta PGRI; Ahmad Burhani, Universitas Indraprasta PGRI; Dede Syaeful Haq, Universitas Indraprasta PGRI; Daniel Yohanes Indrasakti, Universitas Indraprasta PGRI; Ezi Mufarid, Universitas Indraprasta PGRI; Donny Ageng Permana, Universitas Indraprasta PGRI; Sri Asih, Universitas Indraprasta PGRI; Wahyu Tri Nugroho, Universitas Indraprasta PGRI; Ayu Utami, Universitas Indraprasta PGRI; Elisabeth Lassa, Universitas Indraprasta PGRI; Dini Ameliawati, Universitas Indraprasta PGRI; Tri Eriyani, Universitas Indraprasta PGRI; Hujrin, Universitas Indraprasta PGRI; Nicky Rosadi

Keywords:

problematika, pembelajaran daring, solusi, pembelajaran jarak jauh

Synopsis

Pelaksanaan pendidikan masa pandemi Covid-19 ini banyak menimbulkan problematika yang dialami oleh guru, orang tua, dan peserta didik. Mengapa? Karena kebijakan pemerintah untuk menekan penyebaran Covid-19, pelaksanaan pendidikan dilaksanakan secara online (dalam jaringan ataupun pembelajaran jarak jauh). Pembelajaran jarak jauh ini menuntut kerja sama yang baik antara guru, orang tua, dan peserta didik. Kerja sama yang tinggi ini dituntut mulai dari tingkat pendidikan anak usia dini (PAUD) hingga sekolah tingkat lanjutan atas (SLTA atau SMA dan SMK).

Pelaksanaan pembelajaran jarak jauh ini juga menuntut perubahan dan penyesuaian diri baik dari pihak guru sebagai tenaga pendidikan, orang tua sebagai pendamping peserta didik dalam belajar juga kesiapan peserta didik dalam mengikuti kegiatan pembelajaran jarak jauh. Bagi guru dituntut kemampuan untuk melakukan inovasi, kreativitas dan strategi juga model pembelajaran yang bervariasi agar para peserta didik lebih mudah memahami proses kegiatan pembelajaran jarak jauh. Dalam pemberian tugas kepada peserta didik, guru diharapkan memberikan petunjuk cara pengerjaan tugas, sehingga peserta didik memahami dan bersemanagt dalam pengerjaan tugas. Bagi peserta didik yang mengalami kelambatan dalam pembelajaran, guru melakukan pendekatan secara pribadi dan juga bisa berkomunikasi dengan orang tua peserta didik dalam hal menyelesaikan permasalahan pembelajaran yang dialami peserta didik selama pembelajaran jarak jauh. Sedangkan bagi orang tua peserta didik diminta bantuannya untuk mendampingi anaknya dalam mengikuti pembelajaran. Bagi orang tua yang bekerja bisa mengambil kebijakan untuk meminta bantuan kepada orang tertentu yang dipercayai bisa mendampingi anaknya untuk mengikuti pembelajaran jarak jauh.

Seiring dengan pelaksanaan pembelajaran jarak jauh ini memang tidak dapat dipungkiri banyak terjadi problematika yang dihadapi oleh guru, orang tua dan peserta didik di lapangan. Oleh karena itu, tulisan ini membahas problematika tersebut ditinjau dari perspektif kepala sekolah dan kinerja guru, melihat, mengamati hasil observasi para mahasiswa pascasarjana yang disajikan dalam bentuk tulisan sangat  inspiratif dan betul dapat memberikan informasi-informasi tentang permasalahan yang dialami di lapangan dan berbagai solusi yang ditawarkan.

Chapters

  • DILEMA GURU, PESERTA DIDIK, DAN ORANG TUA DALAM PEMBELAJARAN DARING DI MASA COVID-19
    Roberta Royna Siahaan
  • WHATSAPP SEBAGAI SARANA BDR YANG SESUAI BAGI PESERTA DIDIK SMPN 1 CIBITUNG
    Wartono Wartono
  • PEMBELAJARAN JARAK JAUH (DARING) DAN SOLUSINYA AGAR PEMBELAJARAN TETAP BERLANGSUNG EFEKTIF
    Rosidin Rosidin
  • PROBLEMATIKA DAN SOLUSI DALAM PEMBELAJARAN ONLINE DI SLB NEGERI 8 JAKARTA
    Sihman Sihman
  • MEMFASILITASI KEJUJURAN PESERTA DIDIK DI KELAS VIRTUAL
    Maria Hendrifikana Dhema
  • PEMBELAJARAN DAN DILEMA PEMBELAJARAN DALAM JARINGAN (DARING) PADA MASA PANDEMI
    Sakina Pattisahusiwa
  • ADAPTASI TEKNOLOGI SEBAGAI SOLUSI PEMBELAJARAN JARAK JAUH
    Ikhwan Makrufi
  • PENGGUNAAN PLATFORM E-LEARNING SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN JARAK JAUH PADA MASA PANDEMI
    Reinhard Sam Morein
  • PEMBELAJARAN JARAK JAUH TIMBULKAN MASALAH BARU
    Yuniarti Dwi Jayanti
  • KELEBIHAN DAN KEKURANGAN SERTA MASALAH YANG DIHADAPI DALAM PEMBELAJARAN JARAK JAUH
    Nema Solichani Ulama Putri
  • DAMPAK PJJ TERHADAP PSIKOLOGI ANAK DAN ORANG TUA SAAT WABAH COVID-19
    Winda Arisa
  • SERBA-SERBI PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ) DI SMA NEGERI 67 JAKARTA
    Nina Marlina
  • PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN ONLINE DAN SOLUSINYA
    Winartono Winartono
  • PROBLEMATIKA DAN SOLUSI DALAM PEMBELAJARAN ONLINE
    Rio Afrianto
  • DINAMIKA PEMBELAJARAN DARING DI TENGAH PANDEMI COVID-19
    Jamaludin Jamaludin
  • HAMBATAN YANG DIALAMI DALAM PEMBELAJARAN JARAK JAUH
    Ratna Hari Kartikaningsih
  • TANTANGAN DAN SOLUSI PENANAMAN PENDIDIKAN KARAKTER PADA MATA PELAJARAN PPKN DI ERA PJJ
    Lenny Marlina
  • PEMBELAJARAN JARAK JAUH MENGGUNAKAN APLIKASI GMEET
    Lufi Nurzaman
  • MENDADAK PJJ ADAPTASI PENDIDIKAN DI ERA PANDEMIK
    Andreas Kurniawan
  • PENERAPAN PEMBELAJARAN DARING DI GOOGLE CLASSROOM
    Erna Nurhenti
  • PROBLEMATIKA DAN SOLUSI DALAM PEMBELAJARAN ONLINE
    Rani Julia
  • DILEMA PEMBELAJARAN DALAM JARINGAN (DARING) PADA MASA PANDEMI COVID-19
    La Ode Herfianton
  • PROBLEMATIKA & SOLUSI DALAM PEMBELAJARAN ONLINE
    Ridwan Jafar
  • HAMBATAN DAN SOLUSI SAAT BELAJAR DARING DARI RUMAH
    Lasadi Lasadi
  • PROBLEMATIKA KEBIJAKAN PENDIDIKAN DARURAT COVID-19 DI INDONESIA DAN SOLUSI PEMBELAJARAN ONLINE
    Ely Haryanti
  • MENINGKATKAN KEDISIPLINAN SISWA DALAM MENYALAKAN KAMERA SAAT PEMBELAJARAN DARING
    Farahdiba Fauzana Arfa
  • PEMBELAJARAN DALAM JARINGAN (DARING) PADA MASA PANDEMI COVID-19
    Sozanolo Nazara
  • PPROBLEMATIKA PEMBELAJARAN MASA PANDEMI
    Nurul Syafitri
  • KETIMPANGAN PENDIDIKAN DALAM PROBLEMATIKA DAN SOLUSI PEMBELAJARAN DARING
    Diki Agustinah
  • FENOMENA KEJENUHAN SAAT PEMBELAJARAN ONLINE DAN KIAT-KIAT MENGATASINYA
    Rina Rachmawati
  • KENDALA DAN TANTANGAN PEMBELAJARAN ONLINE
    Widayanti Widayanti
  • PERMASALAHAN, SOLUSI DAN PELAJARAN BERHARGA DALAM PEMBELAJARAN ONLINE
    Ahmad Burhani
  • UPAYA PENINGKATAN NILAI SPIRTUAL DAN KARAKTER DALAM PROSES PEMBELAJARAN DI MASA COVID-19
    Dede Syaeful Haq
  • BELAJAR ITU DINAMIS, HARUS BERSEMANGAT, DAN PANTANG MENYERAH
    Daniel Yohanes Indrasakti
  • PERKEMBANGAN PENDIDIKAN (PEMBELAJARAN JARAK JAUH)
    Ezi Mufarid
  • ANALISA KESIAPAN PENGGUNAAN METODE ALTERNATIF DALAM SISTEM METODE PENDIDIKAN DI INDONESIA DI ERA PANDEMI COVID-19
    Donny Ageng Permana
  • PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN DARING DI MASA PANDEMI COVID-19
    Sri Asih
  • MENCIPTAKAN PEMBELAJARAN DARING YANG AKTIF, INOVATIF, KREATIF, EFEKTIF, DAN MENYENANGKAN
    Wahyu Tri Nugroho
  • REVIEW KENDALA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ) DALAM MASA PANDEMI
    Ayu Utami
  • PJJ, OH PJJ!
    Elisabeth Lassa
  • PROBLEMATIKA PENGAJAR DALAM PENERAPAN PEMBELAJARAN DARING DI MASA PANDEMI COVID-19
    Dini Ameliawati
  • COVID-19 MENUNTUT GURU AKTIF DAN KREATIF DALAM PEMBELAJARAN ONLINE
    Tri Eriyani
  • DILEMA PEMBELAJARAN DALAM JARINGAN (DARING) PADA MASA PANDEMI COVID-19
    Hujrin Hujrin

Downloads

Published

June 21, 2021

License

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.